PERBANDINGAN PENERAPAN METODE DRILL DAN RESITASI TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF MATEMATIKA SISWA KELAS XI IPA DI SMA ABC CIKARANG [A COMPARISON OF THE IMPLEMENTATION OF DRILL AND RECITATION METHODS TOWARD GRADE 11 SCIENCE STUDENTS’ COGNITIVE ACHIEVEMENT AT A HIGH SCHOOL IN CIKARANG]
Abstract
This research aims to investigate the comparison of the improvement average in student’s mathematics cognitive learning outcomes between an 11th grade science class taught by drill strategy and by recitation method. This research used quasi-experimental with pre-test post-test comparison group design. The sample was taken by a convenient random sampling. The instruments were tried before being given to the research sample to measure the validity, reliability, difficulty index and discriminating power. The analysis uses the U Mann-Whitney test. The results of the research show that there are no different improvement average in mathematics cognitive outcomes between an 11th grade science class that taught by drill and by recitation method (p= 0,152 > 0,05).
BAHASA INDONESIA ABSTRAK: Tujuan penelitian ini untuk menyelidiki perbandingan peningkatan hasil belajar kognitif Matematika antara siswa kelas XI IPA yang mengalami pembelajaran dengan metode drill dan yang dengan resitasi. Metode penelitian yang digunakan adalah kuasi eksperimen dengan pre-test post-test comparison group design. Instrumen telah diujicoba sebelum diberikan kepada sampel penelitian untuk mengukur validitas, reliabilitas, taraf kesukaran dan daya pembeda. Analisis data menggunakan tes U Mann-Whitney. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan peningkatan hasil belajar kognitif Matematika antara siswa yang diterapkan metode drill dengan yang diterapkan metode resitasi (p= 0,152 > 0,05).
Keywords
DOI: http://dx.doi.org/10.19166/johme.v1i2.795
Full Text:
PDFReferences
Abdurrahman, M. (2003). Pendidikan bagi anak berkesulitan belajar. Jakarta, Indonesia: PT Rineka Cipta.
Charmila, N., Zulkardi, & Darmawijoyo. (2016). Pengembangan soal matematika model PISA menggunakan konteks Jambi. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 20(2), 198-207. DOI: http://dx.doi.org/10.21831/pep.v20i2.7444
Djamarah, S. B., & Zain, A. (2006). Strategi belajar-mengajar (Revised ed.). Jakarta, Indonesia: PT Rineka Cipta.
Hamalik, O. (2010). Psikologi belajar & mengajar. Bandung, Indonesia: Sinar Baru Algensindo.
Hamdayama, J. (2014). Model dan metode pembelajaran kreatif dan berkarakter. Bogor, Indonesia: Ghalia Indonesia.
Knight, G. R. (2009). Filsafat dan pendidikan: Sebuah pendahuluan dari perspektif Kristen. Jakarta, Indonesia: Universitas Pelita Harapan.
Muhajir, S., & Rohaeti, E. (2015). Perbedaan penerapan model pembelajaran STS dan CTL terhadap literasi sains dan prestasi belajar IPA. Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains, 3(2), 143-155. DOI: http://dx.doi.org/10.21831/jpms.v6i2.10946
Purwanto. (2011). Evaluasi hasil belajar. Yogyakarta, Indonesia: Pustaka Pelajar.
Rimba, D., & Hidayat, D. (2016). A comparison of STAD and drill strategy in increasing grade V students' cognitive achievement on ratios. Polyglot: Jurnal Ilmiah, 12(1), 10-19. DOI: http://dx.doi.org/10.19166/pji.v12i1.378
Roestiyah. (2008). Strategi belajar mengajar: Salah satu unsur pelaksanaan strategi belajar mengajar: Teknik penyajian. Jakarta, Indonesia: Rineka Cipta.
Siadi, K., Mursiti, S., & Laelly, I. N. (2009). Komparasi hasil belajar kimia antara siswa yang diberi metode drill dengan resitasi. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia, 3(1). Retrieved from http://journal.unnes.ac.id/artikel_nju/JIPK/1266
Siregar, E., & Nara, H. (2010). Teori belajar dan pembelajaran. Bogor, Indonesia: Ghalia Indonesia.
Slameto. (2010). Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta, Indonesia: Rineka Cipta.
Suprihatiningrum, J. (2013). Strategi pembelajaran: Teori & aplikasi. Jogjakarta, Indonesia: Ar-Ruzz Media.
Van Brummelen, H. (2008). Batu loncatan kurikulum: Berdasarkan Alkitab. Jakarta, Indonesia: Universitas Pelita Harapan Press.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Andreas Eko Soponyono, Kelly Sinaga, Jacob S. Seleky
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Department of Mathematics Education | Universitas Pelita Harapan | Lippo Karawaci, Tangerang, Indonesia, 15811 | Tel +62 21 5466057 | Fax +62 21 5461055