PERAN GURU, PERAN ORANG TUA, DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR DI SD KARUNIA IMANUEL BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2019/2020 [ROLE OF TEACHER, ROLE OF PARENTS, AND STUDENT'S LEARNING MOTIVATION ON LEARNING ACHIEVEMENT IN SD KARUNIA IMMANUEL BANDAR LAMPUNG ACADEMIC YEAR 2019/2020]

Giovanni Pedro Aprista Pakpahan, Samuel Lukas

Abstract


 

Various phenomena in the field of education highlight the importance of developing student achievement, especially in the aspects of the teacher's role, the role of parents, and student motivation towards students’ learning achievement. Researchers argue that student learning needs will be fulfilled if there is optimal support from educators in schools and parents who guide at home and if there is motivation from within. This research was conducted quantitatively with multiple regression analysis. Data collection was carried out by distributing three questionnaires to respondents. The data obtained were processed by testing the reliability and validity, performing multiple regression analysis, and determining the contribution through the R-square value. The results of the study which included 30 students at SD Karunia Imanuel found that the teacher's role had an effect on student achievement, but both the role of parents and student motivation had no effect on student achievement. Nevertheless, based on the F-test these three variables affect student achievement.

 

                           Bahasa Indonesia Abstrak

Berbagai fenomena bidang pendidikan banyak menyoroti tentang pentingnya perkembangan prestasi siswa yang terbentuk khususnya pada aspek peran guru, peranan orang tua, dan motivasi belajar siswa dalam proses belajar untuk menentukan prestasi belajar siswa tersebut. Peneliti melihat bahwa kebutuhan pembelajaran siswa akan terselenggara dengan baik dalam menunjang prestasi belajar anak jika adanya dukungan dari peran lingkungan yang  baik dan optimal pula terutama dari pendidik di sekolah yaitu guru serta orang tua yang membimbing di rumah dan motivasi dari dalam diri siswa. Penelitian ini dilakukan secara kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran tiga kuesioner terhadap responden yang adalah siswa. Data yang didapatkan diolah dengan menguji reliabilitas dan validitas, melakukan analisis regresi berganda dan menentukan kontribusi melalui nilai R-square. Hasil penelitian yang mengikutsertakan 30 orang siswa di SD Karunia Imanuel ditemukan secara parsial bahwa peran guru berpengaruh kuat terhadap prestasi siswa, peran orang tua tidak berpengaruh terhadap prestasi siswa, dan motivasi siswa tidak berpengaruh terhadap prestasi siswa dan berdasarkan uji-F ketiga variabel ini berpengaruh terhadap prestasi siswa.


Keywords


Peran Guru, Peran Orang Tua, Motivasi Belajar Siswa, Prestasi Siswa, Pengaruh



DOI: http://dx.doi.org/10.19166/pji.v18i2.5534

Full Text:

PDF

References


A.M., Sardiman 2012). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Grafindo Persada.

Aji, R. H. S. (2020). Dampak COVID-19 pada pendidikan di indonesia: Sekolah, keterampilan, dan proses pembelajaran. Jurnal Sosial & Budaya Syar-i, 7(5), 395-402. https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i5.15314

Anggraini, D. (2020). KEDISIPLINAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII DI SMPN 2 KUANTAN. Jurnal Al-Taujih: Bingkai Bimbingan dan Konseling Islami, 6(1), 44-54. https://dx.doi.org/10.15548/atj.v6i1.1752

Astuti, Ari Eka. (2010). Hubungan antara peran orang tua dan motivasi belajar dengan prestasi belajar mata pelajaran sosiologi pada siswa kelas X1 SMA N 1 Karangdowo, Klaten Tahun Ajaran 2009/2020. (Undergraduate thesis, University of Sebelas Maret Surakarta) Retrieved from https://core.ac.uk/download/pdf/16508507.pdf

Aquami, A. (2018). Hubungan Kompetensi Guru dan Peran Orang Tua Terhadap Terhadap Hasil Belajar Siswa di MIN Se-Kota Palembang. JIP (Jurnal Ilmiah PGMI), 4(1), 1-12. https://doi.org/https://doi.org/10.19109/jip.v4i1.2211

Badria, I. L., Fajarianingtyas, D. A., & Wati, H. D. (2018). Pengaruh Peran Orang Tua dan Kesiapan Belajar terhadap Prestasi Belajar IPA. LENSA (Lentera Sains): Jurnal Pendidikan IPA, 8(1). https://doi.org/10.24929/lensa.v8i1.33

Djamarah, S. B., & Zain, A. (2006). Strategi belajar mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Fatimah, C., & Puspaningtyas, N. D. (2020). Dampak pandemi covid-19 terhadap pembelajaran online mata pelajaran matematika di MAN 1 lampung selatan. Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung, 8(4), 250-260. http://dx.doi.org/10.23960/mtk/v8i2.pp250-260

Fowler, J. H., Hill, S. J., Levin, R., & Obradovich, N. (2020). The effect of stay-at-home orders on COVID-19 cases and fatalities in the United States. MedRixv https://doi.org/10.1101/2020.04.13.20063628

Gay, L. R., Mills, G. E., & Airasian, P. W. (2009). Educational research: Competencies for analysis and applications. Merrill/Pearson. https://doi.org/10.37074/jalt.2018.1.2.14

Inayah, R. (2013). Pengaruh kompetensi guru, motivasi belajar siswa, dan fasilitas belajar terhadap prestasi belajar mata pelajaran ekonomi pada siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Lasem Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2011/2012. S2 Pendidikan Ekonomi, 2(1). https://doi.org/10.20961/iman.v2i1.19638%20

Janah, S. R. (2020). Hambatan belajar siswa pada masa pandemi covid-19 di ma ma’arif 06 pasir sakti lampung timur. As-Salam: Jurnal Studi Hukum Islam & Pendidikan, 9(2), 225-240. https://doi.org/10.51226/assalam.v9i2.182

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. (2019). Retrieved from: http://statistik.data.kemdikbud.go.id/index.php/page/sd.

Khoiriyah, Siti. (2016). Upaya guru dalam mengatasi problematika belajar PAI peserta didik di SMP N 1 Lasem Kabupaten Rembang. (Undergraduate thesis, UIN Walisongo). Retrieved from: https://ptki.onesearch.id/Record/IOS2754.6637

Maryastuti, A. S., & Prasetyarini, A. (2015). Pengaruh Peran Orang Tua Terhadap Kemandirian Belajar Anak Taman Kanak-Kanak Kecamatan Karangpandan Kabupaten Karanganyar Tahun Pelajaran 2013/2014 (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta). Retrieved from: https://onesearch.id/Record/IOS2728.32820?widget=1&library_id=310

Muhibbin Syah. (2013). Psikologi Pendidikan,Dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Opper, I. M. (2019). Teachers matter: Understanding teachers’ impact on student achievement. Santa Monica, CA: RAND Corporation. Retrieved from: https://www.rand.org/pubs/research_reports/RR4312.html.

Sari, W. N., Murtono, M., & Ismaya, E. A. (2021). Peran Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Dan Minat Belajar Siswa Kelas V SDN Tambahmulyo 1. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(11), 2255-2262. https://doi.org/10.47492/jip.v1i11.472

Stainback, W., & Stainback, S. (1999). Bagaimana membantu anak anda berhasil sekolah (translated). Yogyakarta, DIY. Kanisius.

Suci, L. (2021). Dampak Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di Masa Pandemi Pada Peserta Didik Kelas V Dan Vi Sd Negeri 01Udik Kotabumi Lampung Utara (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung). Retrieved from: http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/15029

Sulistyorini, S. (2012). Belajar dan Pembelajaran: Meningkatkan Mutu Pembelajaran Sesuai Standar Nasional. Retrieved from: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/10105

Suwardi, I., & Farnisa, R. (2018). Hubungan peran guru dalam proses pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 3(2), 181-202. https://doi.org/10.22437/gentala.v3i2.6758

Viner, R. M., Bonell, C., Drake, L., Jourdan, D., Davies, N., Baltag, V., ... & Darzi, A. (2021). Reopening schools during the COVID-19 pandemic: governments must balance the uncertainty and risks of reopening schools against the clear harms associated with prolonged closure. Archives of disease in childhood, 106(2), 111-113. https://doi.org/10.1136/archdischild-2020-319963

Widyanto, E. A., & Wulaningrum, R. (2017). Pengaruh Motivasi Belajar, Motivasi Orang Tua dan Lingkungan Belajar Terhadap Prestasi Akademik (Studi empiris pada mahasiswa jurusan akuntansi politeknik negeri samarinda). PROSIDING SNITT POLTEKBA, 2(1), 66-81. https://jurnal.poltekba.ac.id/index.php/prosiding/article/view/380

Winingsih, E. (2020). Peran orang tua dalam pembelajaran jarak jauh. Poskita. Retrieved from: Peran Orangtua dalam Pembelajaran Jarak Jauh | (poskita.co)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Giovanni Pedro Aprista Pakpahan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


favicon Faculty of Education | Universitas Pelita Harapan | Lippo Karawaci, Tangerang, Indonesia, 15811 | Tel +62 21 5460901 | Fax +62 21 5460910
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor