Membangun Model Pemberdayaan Kreativitas Masyarakat Berkelanjutan - Festival Ambreg: Festival Kreativitas Anak-Anak & Muda/i Kampung Pondok Pucung

Martin Luqman Katoppo

Abstract


Fakultas Desain (School of Design) mengembangkan MK. Design, Society & Environment (DSE) yang dirancang sebagai demonstrasi praktik tridharma perguruan tinggi di level civitas academica (dosen dan mahasiswa/i) untuk melaksanakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat secara kolaboratif dan berdampak langsung kepada masyarakat melalui desain. Makalah ini adalah paparan tentang bagaimana membangun model pemberdayaan kreativitas masyarakat berkelanjutan melalui studi kasus kolaborasi Program Studi Desain Interior, Universitas Pelita Harapan (UPH) dan pemuda/i  di Kampung Pondok Pucung, Tangerang Selatan membuat Festival Ambreg sebuah festival kreativitas anak-anak & muda/i Kampung Pondok Pucung yang dilaksanakan di tengah pandemik COVID-19. Metodologi Desain sebagai Generator digunakan dan merupakan kombinasi Participatory Action Reseach (PAR) dan Design Thinking (DT) yang memungkinkan desain bergerak secara dinamis dalam ranah meneliti, mendesain dan aksi kolaboratif dengan semua pemangku kepentingan. Festival hasil kolaborasi masyarakat ini menunjukkan bagaimana kelindan aktivitas masyarakat di tengah masa pandemik yang didorong oleh desain masih mampu memunculkan kreativitas dan imajinasi masyarakat sebagai bentuk pemberdayaan yang berkelanjutan.

References


Berg, B. L., dan Lune, H. (2012). Qualitative research methods for the social sciences 8th Ed. Pearson Education, Inc., United States.

Brown, T. (2008). Design thinking www.unusualleading.com. Harvard Business Review, 1-9.

Brown, T. dan Katz, B. (2009). Change by design: how design thinking transforms organizations and inspires innovations. HarperCollins Publishers, New York.

Brown, T., dan Wyatt, J. (2010). Design thinking for social innovation. Stanford Social Innovation Review, Stanford School of Business, 29-35.

Creswell, J. W. (3rd ed. © 2008, 2005, 2002). Educational research – planning, conducting, and evaluating quantitative and qualitative research. Pearson Education. Inc, Pearson International Edition, New Jersey.

Gardiner, M. E. (2000). Critiques of everyday life. Routledge –Taylor & Francis Group, London & NY.

Highmore, B. (2002). Everyday life and cultural theory – an introduction. Routledge, London & New York.

IDEO (2013). Human centered design (HCD) toolkit: design thinking toolkit for social innovation project, 2nd.ed. Licensed under The Creative Commons Attribution, Non Commercial, Share A-Like 3.0 Unported License, with IDE, Heifer international and ICRW, funded by Bill and Melinda Gates Foundation.

Katoppo, M. L. (2017). DESAIN SEBAGAI GENERATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT. Disertasi Program Doktor, Institut Teknologi Bandung.

Katoppo, M. L. (2018). ‘Desain Sebagai Generator: Bagaimana Desain Menjadi Terang Bagi Semua Orang.’ Seminar Nasional Desain Sosial. Tangerang: Fakultas Desain Universitas Pelita Harapan.

Katoppo, M. L. dan Sudradjat, I. (2015). Combining Participatory Action Research (PAR) and Design Thinking (DT) as an alternative research method in architecture. Procedia – Social and Behavioral Sciences, International Conference ARTEPOLIS Vol.5, Architecture Program, School of Architecture, Planning and Policy Development, Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia, 184 C (2015), 118-125, doi: 10.1016/j.sbspro.2015.05.069.

Lefebvre, H. (1998). The production of space. Blackwell Publishers Ltd., Inc., Oxford, Massachusetts.

Lefebvre, H. (2008). Critique of everyday life- volume 1. Verso, London & New York.

Lucky, A.,Mandagi, S. dan Katoppo, M.L. (2020). ‘Kampong Youth Creative Festival in the midst of Pandemic: ‘Ambreg’- Pandemic Kite Design Competition.’ ARCADESA 2020. Central Java, ISI Yogyakarta.

Neuman, L. W. (2014). Social research methods – qualitative and quantitative approaches – 7th.edition. Pearson Education, Inc., Boston, NY, SF etc.

Petrescu, D. (2005). Losing control, keeping desire. Architecture and Participation, New York, 43-64.

Rahardjo, Y. (2019). Festival Kreativitas Anak, Kampung Pondok Pucung, Tangerang Sleatan, Jawa Barat. Jurnal Strategi Desain dan Inovasi Sosial Ed.1, Vol.1, Fakultas Desain, Universitas Pelita Harapan (UPH), Indonesia, 7-17, ISSN:2715-2898, E-ISSN: 2715-5129.

Seniati, L., Yulianto, A., Setiadi, dan Bernadette, N. (2011). Psikologi eksperimen cet.ke-5. PT Indeks, Jakarta.

Stickells, L. (2011). The right to the city: rethinking architecture’s social significance. Architectural Theory Review, 16:3, 213-227, DOI: 10.1080/13264826.2011.628633.

Stringer, E. (1999). Action Research 2nd Ed. Sage Publications, Thousand Oaks, California.

Taggart, R. Mc. (2006). Participatory action research: issues in theory and practice. Educational Action Research, 2:3, 313-337, DOI: 10.1080/0965079940020302.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Template Makalah Seminar Nasional Desain Sosial (SNDS) 2021

Kunjungi snds.uph.edu untuk informasi lebih lengkap.