Analisa Rancangan Produksi dalam Film “CIVIL Ben Crumb”

Authors

  • Inge Permata Sari Universitas Pelita Harapan
  • Baptista Anton Universitas Pelita Harapan
  • Ernest Irwandi Universitas Pelita Harapan
  • Lala Palupi Santyaputri Universitas Pelita Harapan

Keywords:

Film Dokumenter, Produser, Rancangan Produksi

Abstract

Dalam memproduksi film dokumenter, produser menjadi salah satu yang berperan penting dalam perancangan produksi dan bagaimana mereka mewujudkan ide-ide yang diinginkan saat produksi film. Untuk memahami lebih dalam, penulis akan melakukan analisis rancangan produksi pada film dokumenter “Civil Ben Crump” (2022) yang berkisahkan tentang kehidupan seorang jaksa agung terkenal bernama Ben Crump dalam menangani kasus-kasus yang menimpa orang berkulit hitam. Penulis akan menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif yang hasilnya akan dijadikan pedoman dalam memproduksi film dokumenter bertemakan pengacara dan aspek-aspek yang harus diperhatikan dalam memproduksi film dokumenter dengan peran sebagai seorang produser. Dengan metodologi tersebut, penulis dapat menyimpulkan bahwa dalam membuat film dokumenter kita juga harus melakukan perancangan produksi agar tetap memiliki alur yang yang jelas dan pesan dapat tersampaikan dengan baik kepada penonton. Walaupun tidak menutup kemungkinan jika keadaan yang terjadi tidak sesuai dengan yang diinginkan, setidaknya hal tersebut masih dapat diatasi dan produser pun dapat membantu memikirkan dan memberikan ide lain untuk mengatasi masalah tersebut. 

References

Ariatama, Agni, dkk. (2008) Job Description Pekerja Film Versi:01. Jakarta: FFTV IKJ

Barnwell, J. (2008). The Fundamentals of Film-Making. London: AVA. Publishing

Bungin, Burhan. 2007. Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kencana.

Conny R. Semiawan. 2010. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta:Grasindo.

Nichols, B. (2010). Introduction to documentary: Second edition. In Introduction to Documentary: Second Edition.

Sugiyono. 2004. Metode Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Published

2023-05-04