Analisis Desain Karakter Elsa dalam Film Frozen

Arvia Syabira Datau, Wegig Murwonugroho

Abstract


Walt Disney adalah salah satu pelopor di dunia film animasi. Salah satu film dari Walt Disney yang sangat disenangi akhir-akhir ini adalah Frozen. Frozen berceritakan tentang dua pasangan adik kakak dan perjalanan mereka untuk mencintai satu sama lain. Tujuan penelitian ini adalah menemukan konsep visualiasi karakter tokoh Elsa. Masalah penelitian adalah kesulitan di dalam mendesain karakter seperti Elsa yang tidak masuk dalam stereotip karakter antagonis maupun protagonis. Penelitian menggunakan metode penelitian semiotika Saussure. Di dalam analisis pembahasan terlihat bahwa karakter antagonis dilustrasikan dengan bentuk-bentuk yang kaku dan warna gelap dan dingin. Adapaun protagnis diilustarkaikn dengan bentuk cenderung bulat dan warna cerah dan hangat. Dengan simpulan penelitian ini, diharapkan bisa menjadi referensi dalam mengilustrasikan ambiguitas karakter film.

References


Aniendya Christianna, & Moeljadi Pranata. (2010). Karakteristik Desain Poster Film Animasi Amerika Serikat. Nirmana, 12(1), 26–35. http://puslit2.petra.ac.id/ejournal/index.php/dkv/article/view/18293

Fauziah Primadiba, A. (2016). Desain Karakter pada Film Animasi Pendek ‘Rana.’

Florence, J. (2018). Perancangan Tokoh Villain dengan Kepercayaan Seven deadly Sins Pada Animasi 2d Berjudul”Last Battle”. Journal of Experimental Psychology: General, 136(1), 23–42. https://doi.org/10.1136/ip.2010.029629

Inmas Jakfar Abdillah. (2013). Analisis Karakter Antagonis Utama Pada Sinetron “Cinta Dan Rahasia Season 1.” July 2014, 1–8.

Mangelep, M. R. (2019). Penggunaan Karakter Tunarungu Dalam Memunculkan Kesan Horor Di Film “a Quiet Place.” Prosiding Seminar Nasional Cendekiawan, 2. https://doi.org/10.25105/semnas.v0i0.5810

Mangelep, M. R., & Murwonugroho, W. (2019). Penggunaan Karakter Tunarungu Dalam Memunculkan Kesan Horor Di Film “a Quiet Place.” Prosiding Seminar Nasional Cendekiawan, 2. https://doi.org/10.25105/semnas.v0i0.5810

Martyastiadi, Y. S., & Purwaningsih, D. A. (2014). Pendahuluan Metodologi Konsep Cerita dan Tokoh. VII(2), 17–29.

Pratidana, D., & Setyawan, B. A. (2017). Perancangan Bahasa Tubuh dalam Animasi Pendek Berbasis Silhouette Animation. Journal of Experimental Psychology: General, 136(1), 23–42. https://doi.org/10.1136/ip.2010.029629

Utami, D. (2011). Efektifitas Animasi Dalam Pembelajaran. Majalah Ilmiah Pembelajaran, 7(1), 44–52.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Konferensi Mahasiswa Desain Komunikasi Visual (KOMA DKV) 2021
komadkv@uph.edu | komadkv@gmail.com
Situs
Instagram
Linktree