Fenomena Makanan Favorit dan Tubuh Sebagai Bait Allah pada Mahasiswa UPH-TC Jurusan Matematika dan Ekonomi Angkatan 2015 [Favorite Food Phenomenon and the Body as the Temple of God of Students in the Department of Mathematics and Economics of UPH-TC Cohort 2015]

Selvi Esther Suwu

Abstract


This article is the result of a qualitative investigation into the consumptions of snacks and ideas about the body being the temple of God. The subjects of the study were 93 Mathematics and Economics Education Cohort 2015 students at Teachers College. The study used simple statistical calculations from data obtained through questionnaires. The data were analyzed descriptively. The results of the study revealed that these students ate snacks even though they were not very healthy because according to them the snacks were cheap and tasty. They ate the snacks despite having adequate knowledge that they should keep their bodies healthy as the temple of God.

BAHASA INDONESIA ABSTRAK: Peneliti tertarik kepada fenomena makanan favorit dan pengetahuan akan tubuh sebagai bait Allah dari 93 mahasiswa UPH-TC dari prodi pendidikan Matematika dan Pendidikan Ekonomi angkatan 2015 di Fakultas Ilmu Pendidikan sebagai responden. Metodologi yang digunakan yaitu kualitatif dengan perhitungan statistik sederhana yang di analisa secara deskriptif dan datanya didapat dari kuesioner. Hasil dari penelitian ini adalah fenomena makanan favorit yang disukai adalah berupa makanan ringan, walaupun ini tidak sehat namun tetap responden sukai karena rasanya enak, murah. Dilain itu responden memiliki pengetahuan yang cukup baik mengenai tubuh sebagai bait Allah, maka seharusnya dengan pengetahuan seperti itu responden menjaga kesehatannya dengan mengurangi makan makanan favoritnya.

 


Keywords


snacks; healthy eating; temple of God; students; makanan; tubuh; bait Allah; mahasiswa



DOI: http://dx.doi.org/10.19166/pji.v13i1.329

Full Text:

PDF

References


Harper, L. J., Deaton, B. J., & Driskel, J. A. (N.d.). Pangan, gizi dan pertanian (Suhardjo, Trans.). Bogor: Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor.

Iskandar. (2013). Metodologi penelitian pendidikan dan sosial. Jakarta: Referensi.

Kistemaker, S. (1993). Exposition of the first epistle to the Corinthians. Grand Rapids, Mich: Baker Books.

Sumarwan, U. (2004). Perilaku konsumen: Teori dan penerapannya dalam pemasaran. Bogor: Ghalia Indonesia.

Sutisna. (2002). Perilaku konsumen dan komunikasi pemasaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2017 Selvi Esther Suwu

License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/


favicon Faculty of Education | Universitas Pelita Harapan | Lippo Karawaci, Tangerang, Indonesia, 15811 | Tel +62 21 5466057 | Fax +62 21 5461055